Wednesday, February 17, 2010

Request Job Paid Review, Bisakah?

Job paid review mungkin tidak tiap hari bisa kita dapatkan. Adakalanya dalam masa tertentu job review bahkan tidak ada sama sekali. Ini bisa terjadi terutama dari program-program paid review. Kejadian ini kadang sulit kita mengerti. Padahal jika secara statistik blog, blog-blog kita yang terdaftar pada program paid review tersebut memiliki stat yang luar biasa, tetapi kok malah ga ada job? Kira-kira salah dimana blog kita sehingga tidak ada job yang diberikan atau ditawarkan kepada kita.

Nah dalam kondisi seperti ini apakah Anda pernah berpikiran, rasanya ingin meminta job saja ke pemilik program tersebut? Apakah hai ini bisa dilakukan? Lalu apakah berbahaya jika sepi job kita melakukan request job ke admin program review?

Bisa! dan tidak akan ngefek buruk ke account review anda. Saya pernah mencoba hal ini terutama di Blogvertise dan Reviewme. Begitu job mulai tidak ada, ya saya protes dan minta di berikan job. Dan hasilnya menakjubkan, begitu saya protes, keesokkan harinya setidaknya terdapat beberapa job yang siap membantu menebalkan isi paypal saya :D.

Caranya tidak sulit, tinggal cari menu contact us atau help desk di program-program tersebut (pokoknya menu yang disediakan untuk menghubungi mereka. Tulis alasan anda dengan jelas, misalnya kenapa account saya tidak ada job offer lagi selama ini?

Semoga cara ini dapat membantu Anda juga mendapat tambahan job dikala sepi.








23 comments:

  1. Infonya sangat membantu karena belakagan hari ini setelah saya mendaftar di broken review saya dianggap tidak ada alias nggak di kasih pekerjaan.

    ReplyDelete
  2. ho oh mas, blog aku pengunjungnya bisa sampe 800 perhari. tapi kok ga pernah dapat job dari blogvertise.

    ReplyDelete
  3. terimakasih atas informasi bermanfaat ini mas

    ReplyDelete
  4. Baguslah kalau bisa di pesan jadi untung kita mendapatkan job sebanyak mungkin.

    ReplyDelete
  5. wah potingan bagus neh....tengkyuu

    ReplyDelete
  6. iya nie om.bisa ditrapkan buat bbr ga ya?

    ReplyDelete
  7. Kalo sepi order kan kita bisa daftarin ke broker PTR yg lain kan?

    ReplyDelete
  8. salam kenal bos...

    numpang baca2 di blog ini ya...

    ReplyDelete
  9. walah,bisa to mas protes gitu!!aq aja sampe gulung tikar gara2 job sepi!!gak asek baget deh!!

    ReplyDelete
  10. wah, boleh juga nih tipsnya dan lumayan buat nambah2 paypal

    ReplyDelete
  11. baru tau aku tentang cara pesan job untuk mengerjakan review itu.Thank's info yang sangat bagus.

    ReplyDelete
  12. o o o..gitu ya bos..okelah kalo begitu

    ReplyDelete
  13. info bagus, tp saya baru belajar buat blog mungkin kpn2 bisa dicoba..

    ReplyDelete

Terima kasih Atas Komentar Anda!

Followers